Postingan

Mengenal Jenis Ikan Arwana, Harga, & Ciri-cirinya Baca selengkapnya di artikel "Mengenal Jenis Ikan Arwana, Harga, & Ciri-cirinya"

Gambar
Mengenal Jenis Ikan Arwana, Harga, & Ciri-cirinya  Baca selengkapnya di artikel "Mengenal Jenis Ikan Arwana, Harga, & Ciri-cirinya" Ikan arwana memang diperjual-belikan. Namun, ada beberapa jenis dari ikan ini yang terbilang langka dan dilindungi. Berikut ini jenis-jenis ikan arwana yang ada di Indonesia beserta kisaran harganya, dihimpun dari berbagai sumber: Arwana Super Red Ikan Arwana Super Red banyak ditemukan di Borneo, khususnya di Kalimantan Barat. Ciri-ciri umumnya adalah warna merah pada sirip, bibir, serta sungut, saat masih muda. Menjelang dewasa, warna merah juga akan muncul di berbagai bagian tubuh lainnya sehingga badan ikan akan terlihat mencolok namun indah. Varian ikan Arwana Super Red ini dikelompokkan menjadi 4 varietas, yaitu Merah Darah (Blood Red), Merah Cabai (Chili Red), Merah Orange (Orange Red), dan Merah Emas (Golden Red). Harga ikan Arwana Super Red bervariasi, antara 2 juta sampai hampir 50 juta, tergantung jenis, ukuran, dan faktor-fakt